.:tutup:.
Selamat datang di blog www.royana-nge.blogspot.com Tentang tutorial blogging dan informasi, walaupun sederhana tetapi saya berusaha memberikan yang terbaik untuk anda. Terima kasih atas kunjungannya

Rabu, April 27, 2011

Cara membuat Contact Us Di Blog

Cara untuk membuat halaman khusus formulir contact us (hubungi kami) sangat mudah, karena kita dapat menggunakan layanan gratis untuk form contact dari emailmeform.com. Kita cukup mendaftar terlebih dahulu di emailmeform.com kemudian langsung membuat form contact yang dibutuhkan


Berikut ini langkah mendaftar dan cara aplikasi ke blog kamu secara detail;
1. Kamu daftar dahulu di emailmeform.com menggunakan alamat email yang akan kamu gunakan menerima     pesan dari pengunjung.
2. Lakukan Verifikasi dari inbox email yang kamu daftarkan; email verifikasi terkeirim ke inbox email kamu setelah selesai pendaftaran.
3. setelah verifikasi, akun kamu langsung aktif dan segera bisa membuat form yag di inginkan salah satunya form contact us.
(maaf saya tidak menyertakan gambar bagaimana cara mendaftar, karena langkanya sudah dijelas)

Proses pembuatan Form Contact Us………

1. Setelah proses pendaftaran selesai, kamu sudah bisa login ke emailmeform, setelah dalam member area maka akan terlihat navigasi seperti dibawah ini:form1
Catatan : sebelum membuat form ada baiknya terlebih dahulu kamu mebuatkan halaman “thank you page’ biar tampak lebih profesional yaitu dengan cara posting baru di blog kamu dengan judul Thank You for concact us seperti pada contoh http://ole-soccer.blogspot.com/p/thank-you-for-contact-us.html
form2
Halaman ini maksudnya, setelah selesai pengunjung mengisi form contact us, maka otomatis pengunjung diarahkan ke halaman thank you page seperti diatas…sehingga tampak lebih profesional.bukan?
Ok, balik k  laptop he hehe… Langkah Kedua, Klik menu create new form maka akan tampak halaman seperti dibawah ini di emailmeform.com
form3
Keterangan: Recipent email adalah email kamu yang akan menerima pesan nantinya dari pengunjung, spam email di isi dengan alamat email yang kana dipakai jika menerima email spam,  thank you page di isi alamat posting blog kamu sepertti yang saya jelaskan diatas. Number field adalah jumlah kolom yang ingin digunakan, biasanyauntuk form kontak cukup 4 field saja karena untuk keperluan kolom-kolom  seperti nama, alamat email pengirim, subjek pesan, dan isi pesan.
langkah ketiga: setelah semua di isi langsng klik next..sesuaikan parameter form yang di inginkan seperti  lebar kolom dan warna latar…trus klik lagi next hingga terlihat tampilan hasil akhir yang di inginkan, jika cocok klik finish jika belum klik tombol back untuk memperbaharui.
Langkah Empat, Jika selesai klik Finish dan klik link get code html yang tampak kodenya seprti gambar dibawah;
form4
Copy kode tersebut kemudian ke langkah ke lima: masuk ke dasbord blogspot dan create new post dengan judul ” contact us” kemudian pilih tampilan kode html pada deskripsi post dan paste kode yang sudah anda copy dari emailmeform yang sudah anda buat tadi.
form5
Setelah itu klik terbitkan entry, maka tampilannya akan terlihat seperti ini dihalaman blog kamu:
form6
Ok tahap pembuatan sudah selesai, sekarang langkah terakhir…adalah membuat menu navigasi pada blog kamu untuk form contact alias halaman form contact tersebut. Navigasi bisa di sidebar atau di top navbar seperti gambar dibawah ini.
form7
Untuk menambah menu navigasi contact us di top navbar dibutuhkan sedikit otak atik kode html template tapi untuk di sidebar cukup masukkan url link  halaman contact us (misalnya : http://royana-nge.blogspot.com/2011/04/contact-us-silahkan-berikan-pendapat.html) dari widget link yang sudah tersedia di blogspot.

0 komentar:

Posting Komentar

Twitter Delicious Facebook Digg Stumbleupon Favorites More

 
Design by Free WordPress Themes | Bloggerized by Lasantha - Premium Blogger Themes | Blogger Templates